Bagaimana Menghilangkan Mental Block Negatif? Baca Ini!

8 Rahasia Menghilangkan Mental Block Diri
8 Rahasia Menghilangkan Mental Block Diri

8 Rahasia Menghilangkan Mental Block Diri - Mental block ada dalam diri kita, mental block menghalangi kita untuk bergerak maju sehingga kita tidak bisa berpikir lebih baik. bayangkan ada sebuah tembok pemisah antara pikiran kita dengan tindakan yang akan kita lakukan. Contoh sederhana, Anda punya tugas membuat proposal namun yang Anda lakukan adalah menonton film.

Jadi gimana mencegah mental block ? 

Begitu besar pengaruh mental block dalam diri kita, maka kita harus mengambil tindakan untuk mencegah terjadinya mental block negatif, semoga tips dibawah ini bisa membantu Anda mencegah mental block. 

1. Tanamkan keyakinan besar bahwa anda berhak untuk sukses. 
2. Mulai dari yang kecil untuk berubah. 
3. Dapatkan motivasi dan pengembangan diri agar lebih bersemangat. 
4. Bergaul dengan orang orang berwawasan luas dan benar. 
5. Kenali Mental block dan rubah sifat itu. 
6. Hidup sederhana namun bermakna dan bermanfaat. 
7. Bersyukur dan selalu gembira meskipun dalam keadaan sulit. 
8. Terima diri apa adanya sebagai makhluk ciptaan tuhan yang istimewa.


Tips :

Tanamkan pada diri Anda bahwa Tuhan maha besar dan akan memberikan kemudahan untuk Anda meraih impian. 


Semoga bermanfaat


SALAM SUKSES








EmoticonEmoticon